Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan “Injakan Kaki Kembali” di Kantor

- Jurnalis

Senin, 24 Februari 2025 - 20:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan

Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan "Injakan Kembali Kaki" di Kantor

Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan kembali ke kantor, setelah 430 hari meninggalkan lingkungan kerja yang penuh kekeluargaan.

Ia mengaku senang melihat wajah-wajah lama yang masih bertugas, sekaligus menyambut ASN baru yang kini menempati berbagai posisi strategis.

“Nampak aura kekeluargaan seperti yang dulu, tidak ada perbedaan,” katanya dengan penuh semangat.

Bahasan juga mengungkapkan bahwa kerinduannya terhadap para staf dan pejabat kini telah terobati. Selama lima tahun menjabat di periode pertama, ia merasakan beratnya perpisahan dengan para kolega. Namun kini, dengan kembali menjabat, semangatnya untuk melayani warga Pontianak semakin besar.

Baca Juga :  TP-PKK Kota Pontianak Hadirkan Rumah Dongeng di Setiap Kecamatan

“Kalau bicara kesan, tentu ada rindu. Suasana persahabatan yang begitu dekat itu sangat saya rasakan kembali hari ini,” tambahnya.

Wali Kota Edi Kamtono dan Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan Siap Percepat Pembangunan di Periode Kedua

Dengan kembalinya Bahasan sebagai Wakil Wali Kota, ia dan Edi Kamtono menegaskan komitmennya untuk mempercepat pembangunan dan melakukan pemerataan di Kota Pontianak.

Baca Juga :  Personil Polsek Pontianak Selatan Amankan Salat Tarawih Perdana

Pengalaman dari periode pertama telah menjadi bahan evaluasi untuk memastikan pelaksanaan visi dan misi mereka berjalan lebih efektif.

“Benar-benar memo dan catatan kami di periode pertama akan diaplikasikan di periode kedua ini. Kami ingin mewujudkan visi dan misi kami bersama jajaran ASN Pemkot Pontianak,” tegasnya.

Follow WhatsApp Channel gencilnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gerakan Gotong Royong Pemkot Pontianak di 6 Kecamatan
Naik Dango ke-2 Pontianak Pecah! Budaya dan Ekonomi Kreatif Tumbuh Bersama
PMI Kota Pontianak Gelar Pelatihan Tanggap Kebakaran Kepada Anggota PMR
Penertiban Massal Oleh Satpol PP Pontianak, Layangan dan Gelondongan Diamankan
Surya Residence Pontianak Jadi Sasaran Patroli Malam Tim Enggang
Kotim Belajar ke Pontianak, UMKM Jadi Sorotan Utama
Kalbar Masuk 14 Provinsi Prioritas Program Padi Nasional
Pontianak Raih Apresiasi Kemenpan RB atas Layanan Publik 2024

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 02:00 WIB

Gerakan Gotong Royong Pemkot Pontianak di 6 Kecamatan

Senin, 28 April 2025 - 00:30 WIB

PMI Kota Pontianak Gelar Pelatihan Tanggap Kebakaran Kepada Anggota PMR

Minggu, 27 April 2025 - 13:53 WIB

Penertiban Massal Oleh Satpol PP Pontianak, Layangan dan Gelondongan Diamankan

Jumat, 25 April 2025 - 07:38 WIB

Surya Residence Pontianak Jadi Sasaran Patroli Malam Tim Enggang

Kamis, 24 April 2025 - 02:43 WIB

Kotim Belajar ke Pontianak, UMKM Jadi Sorotan Utama

Berita Terbaru

Detik-detik Polisi Amankan Bocah Bersenjata Tajam - Foto Ilustrasi

Kriminal

Detik-detik Polisi Amankan Bocah Bersenjata Tajam

Senin, 28 Apr 2025 - 19:38 WIB

Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di SMP Kubu Raya - Foto Ilustrasi

Kriminal

Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di SMP Kubu Raya

Senin, 28 Apr 2025 - 08:08 WIB

Kunci Jawaban Contoh Soal Essay Alquran Kelas 11 Semester 2

Kunci Jawaban

Kunci Jawaban Contoh Soal Essay Alquran Kelas 11 Semester 2

Senin, 28 Apr 2025 - 07:30 WIB

Gerakan Gotong Royong Pemkot Pontianak di 6 Kecamatan

Kota Pontianak

Gerakan Gotong Royong Pemkot Pontianak di 6 Kecamatan

Senin, 28 Apr 2025 - 02:00 WIB