Jam Operasional Samsat Pontianak Selama Ramadhan 1446 H

- Jurnalis

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jam Operasional Samsat Pontianak Selama Ramadhan 1446 H - Foto Ilustrasi

Jam Operasional Samsat Pontianak Selama Ramadhan 1446 H - Foto Ilustrasi

Jam operasional Samsat Pontianak selama bulan Ramadhan 1446 H resmi mengalami penyesuaian. Perubahan ini mengacu pada Surat Edaran Wakil Gubernur Kalimantan Barat No.0008.3/1/RO-ORG.B Tahun 2025 yang mengatur jam kerja instansi pemerintahan selama bulan suci.

Penyesuaian ini berlaku untuk seluruh layanan Samsat di Kota Pontianak, termasuk Kantor Bersama Samsat Pontianak, Kantor Bersama Samsat Siantan, Kantor Bersama Samsat Kubu Raya, Samsat Keliling, Samsat Outlet, Gerai Samsat BPD Kalbar, Gerai Samsat Mall Pelayanan Publik, Samsat Drive Thru Museum Kalbar, dan Pelayanan Malam Samsat Drive Thru Museum Kalbar.

Selama bulan Ramadan, jadwal pelayanan Samsat di Kota Pontianak mengalami penyesuaian jam operasional. Berikut adalah jadwal layanan untuk berbagai unit Samsat:

1. Kantor Samsat Bersama Pontianak

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat – Sabtu: 08.00 – 11.00 WIB

2. Samsat Keliling

Layanan Samsat Keliling beroperasi di beberapa lokasi strategis dengan jadwal sebagai berikut:

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat – Sabtu: 08.00 – 11.00 WIB

3. Samsat Drive Thru Museum Kalbar

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat – Sabtu: 08.00 – 11.00 WIB
  • Minggu: 09.00 – 16.00

4. Samsat Gerai BPD Kalbar

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat – Sabtu: 08.00 – 11.00 WIB

5. Gerai Mall Pelayanan Publik

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat : 08.00 – 11.00 WIB

6. Samsat Outlet

  • Senin – Kamis: 08.00 – 12.00 WIB
  • Jumat : 08.00 – 11.00 WIB
Baca Juga :  ASN Pontianak Diawasi Ketat, Edi Kamtono Siap Beri Sanksi Tegas

7. Pelayanan Malam Samsat Drive Thru Museum Kalbar

  • Senin – Kamis: 13.00 – 21.00 WIB
  • Jumat : 14.00 -21.00 (selama ramadan jeda pada pukul 16.00-18.30 WIB)

Imbauan bagi Wajib Pajak

Diharapkan masyarakat segera menyesuaikan jadwal kunjungan ke Samsat untuk menghindari antrean panjang dan memastikan kelancaran proses administrasi kendaraan.

Selain itu, wajib pajak juga dapat memanfaatkan layanan online Samsat untuk pembayaran pajak secara praktis.

Penyesuaian jam layanan Samsat Pontianak selama bulan Ramadhan 1446 H bertujuan untuk memberikan kenyamanan bagi masyarakat dan pegawai Samsat dalam menjalankan ibadah puasa tanpa mengganggu pelayanan publik.

Pastikan untuk mengatur waktu kunjungan ke Samsat sesuai jadwal terbaru agar urusan pajak kendaraan tetap berjalan lancar.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Gencilnews dan Channel Gencilnews.com

Follow WhatsApp Channel gencilnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Streaming Langsung Lalu Lintas di YouTube Dishub Pontianak
Guru Ngaji Pontianak Dapat Insentif: 880 Guru Ngaji Terima Bantuan Operasional
APBD Pontianak 2026: Bahasan Janjikan Anggaran Pro-Rakyat
LAPOR Pontianak: Raih Angka Fantastis, Responsivitas 99,5%
Aksi Cepat Wali Kota Pontianak Serahkan Bantuan Untuk Dua Lokasi Kebakaran
Perbakin Kalbar Kirim 4 Atlet Muda ke POPNAS 2025
40 UMKM Pontianak Resmi Kantongi Sertifikat Halal
Pontianak Perkuat Program Kelurahan Siaga TB

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 00:54 WIB

Streaming Langsung Lalu Lintas di YouTube Dishub Pontianak

Kamis, 6 November 2025 - 00:31 WIB

Guru Ngaji Pontianak Dapat Insentif: 880 Guru Ngaji Terima Bantuan Operasional

Kamis, 6 November 2025 - 00:14 WIB

APBD Pontianak 2026: Bahasan Janjikan Anggaran Pro-Rakyat

Rabu, 5 November 2025 - 00:35 WIB

LAPOR Pontianak: Raih Angka Fantastis, Responsivitas 99,5%

Sabtu, 1 November 2025 - 00:39 WIB

Aksi Cepat Wali Kota Pontianak Serahkan Bantuan Untuk Dua Lokasi Kebakaran

Berita Terbaru

Melalui kanal YouTube resmi CCTV Dishub Kota Pontianak, masyarakat kini dapat memantau secara langsung situasi lalu lintas di sejumlah ruas jalan secara real time. - foto tangkapan layar YT Dishub Pontianak

Kota Pontianak

Streaming Langsung Lalu Lintas di YouTube Dishub Pontianak

Kamis, 6 Nov 2025 - 00:54 WIB

Pada 1 Oktober 2025, Elon Musk resmi menjadi manusia pertama di dunia dengan kekayaan melebihi 500 miliar dollar AS.

Gaya Hidup

Elon Musk Pecahkan Rekor: Kekayaan Tembus Rp 8.420 T

Kamis, 6 Nov 2025 - 00:43 WIB

Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan menyampaikan apresiasi atas pandangan umum yang disampaikan fraksi-fraksi DPRD Kota Pontianak terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Pontianak Tahun Anggaran 2026. - foto Prokopim Pontianak

Kota Pontianak

APBD Pontianak 2026: Bahasan Janjikan Anggaran Pro-Rakyat

Kamis, 6 Nov 2025 - 00:14 WIB