Pemkab Sintang Gelar Pisah Sambut Bupati, Fokus Sinergi dan Kolaborasi

- Jurnalis

Rabu, 5 Maret 2025 - 00:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemkab Sintang Gelar Pisah Sambut Bupati, Fokus Sinergi dan Kolaborasi - Foto Pemkab Sintang

Pemkab Sintang Gelar Pisah Sambut Bupati, Fokus Sinergi dan Kolaborasi - Foto Pemkab Sintang

Pemkab Sintang menggelar acara pisah sambut Bupati dan Wakil Bupati Sintang periode 2025-2030 di Pendopo Rumah Dinas Jabatan Bupati Sintang pada Senin, 3 Maret 2025.

Acara tersebut menandai peralihan kepemimpinan dari Bupati Sintang periode 2021-2025, Jarot Winarno dan Wakil Bupati Melkianus, kepada Gregorius Herkulanus Bala sebagai Bupati Sintang dan Florensius Ronny sebagai Wakil Bupati Sintang untuk masa jabatan 2025-2030.

Pisah Sambut Bupati Sintang Dibarengi Buka Puasa Bersama

Acara pisah sambut berlangsung khidmat dan dirangkaikan dengan buka puasa bersama. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Sintang Kartiyus, Forkopimda Sintang, anggota DPRD, pimpinan OPD, tokoh masyarakat, serta sejumlah tamu undangan lainnya.

Dalam sambutannya, Bupati Sintang Gregorius Bala menyampaikan apresiasi kepada Jarot Winarno dan Melkianus atas dedikasi mereka selama memimpin Sintang.

Baca Juga :  Singkawang Siap Meriahkan Ramadhan dengan Ramadhan Fair 1446 H/2025 M

Kolaborasi dan Komunikasi Jadi Kunci Pembangunan Sintang

Gregorius Bala menegaskan bahwa komunikasi dan kerjasama antara pemerintah daerah, masyarakat, dan stakeholder menjadi kunci dalam menyukseskan visi dan misi pembangunan Sintang lima tahun ke depan.

Hal senada juga disampaikan Sekda Kartiyus yang meminta seluruh ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang untuk fleksibel dalam menyesuaikan gaya kepemimpinan bupati dan wakil bupati baru.

Dengan kepemimpinan baru, diharapkan Kabupaten Sintang dapat melanjutkan pembangunan yang lebih baik dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Gencilnews dan Channel Gencilnews.com

Follow WhatsApp Channel gencilnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Operasi Zebra Kapuas 2025: Incar 10 Pelanggaran Fatal
Kebijakan One Way Sungai Raya Dalam, Solusi Baru Atasi Kemacetan dan Bangkitkan Ekonomi Lokal
Pelantikan 557 PPPK UNTAN, Ini Pesan Rektor
Mempawah Siapkan Rp42 Miliar untuk BPJS Gratis Tahun 2025
Dugaan Keracunan Menu MBG di SD Kapuas Hulu, Pemda Evaluasi Program dan Tunggu Hasil BBPOM
Sertijab Polres Ketapang: Kasat Reskrim dan Kabag SDM Resmi Berganti, Ini Pesan Kapolres
Bayi Meninggal di RS Sukadana, Ini Penjelasan Pihak Rumah Sakit
Apel Kesiapan Bencana Polres Kubu Raya: Sinergi Lintas Instansi Hadapi Ancaman Hidrometeorologi

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 00:50 WIB

Kebijakan One Way Sungai Raya Dalam, Solusi Baru Atasi Kemacetan dan Bangkitkan Ekonomi Lokal

Jumat, 14 November 2025 - 00:49 WIB

Pelantikan 557 PPPK UNTAN, Ini Pesan Rektor

Jumat, 14 November 2025 - 00:10 WIB

Mempawah Siapkan Rp42 Miliar untuk BPJS Gratis Tahun 2025

Kamis, 13 November 2025 - 07:37 WIB

Dugaan Keracunan Menu MBG di SD Kapuas Hulu, Pemda Evaluasi Program dan Tunggu Hasil BBPOM

Kamis, 13 November 2025 - 06:17 WIB

Sertijab Polres Ketapang: Kasat Reskrim dan Kabag SDM Resmi Berganti, Ini Pesan Kapolres

Berita Terbaru

Tragedi pilu remaja tenggelam di Sambas (F, 12 tahun) di Sungai Semparuk. Polisi ungkap kronologi dan imbau pengawasan ketat anak di area sungai.

Peristiwa

Remaja Tenggelam di Sambas: Korban Ditemukan Jauh dari Lokasi

Senin, 17 Nov 2025 - 00:27 WIB

sejarah berdirinya kota pontianak, syarif abdurrahman alkadrie, kesultanan pontianak, kota khatulistiwa, istana kadariah - foto canva pro

Inspirasi

Sejarah Berdirinya Kota Pontianak: Dari Kesultanan ke Kotamadya

Senin, 17 Nov 2025 - 00:14 WIB

Dishub Pontianak tambah titik CCTV live streaming Pontianak di Simpang Tanjungpura-Diponegoro. Pantau lalu lintas real time gratis via YouTube!

Nasional

CCTV Live Streaming Pontianak: Dishub Tambah Titik Krusial

Senin, 17 Nov 2025 - 00:02 WIB