Ria Norsan Minta Pontianak Perbanyak Ruang Terbuka Hijau

- Jurnalis

Senin, 14 April 2025 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 serta Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Pontianak 2025-2029, di Aula SSA Kantor Wali Kota, Senin (14/4/2025).

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 serta Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Pontianak 2025-2029, di Aula SSA Kantor Wali Kota, Senin (14/4/2025).

Ria Norsan minta Pontianak untuk serius menambah ruang terbuka hijau (RTH) dan hutan kota sebagai langkah strategis dalam menciptakan lingkungan hidup yang sehat dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Hal tersebut disampaikannya saat menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD Kota Pontianak Tahun 2026 dan RPJMD 2025–2029, di Aula SSA Kantor Wali Kota Pontianak, Senin (14/04/2025).

Sebagai ibu kota Provinsi Kalimantan Barat, Ria Norsan menilai Pontianak harus menjadi contoh dalam penataan kota yang berkelanjutan, ramah lingkungan, dan berpihak pada ruang publik yang berkualitas.

“Pontianak ini gerbang Kalbar. Penataan kotanya harus rapi, ruang terbuka hijau ditambah, dan kesejahteraan masyarakat harus meningkat,” tegasnya di hadapan peserta Musrenbang.

Baca Juga :  Patroli Jam Malam Pontianak, 54 Anak Tertangkap di Luar Rumah

Mencontoh Singapura dalam Tata Kota Hijau

Dalam pidatonya, Ria Norsan mengajak Pemkot Pontianak meniru konsep tata kota seperti di Singapura yang berhasil menghadirkan ruang terbuka hijau meski wilayahnya sempit.

“Singapura itu kecil, tapi tertata dengan sangat baik. Di mana-mana ada ruang hijau. Kita ingin Pontianak punya semangat serupa,” katanya.

Ia menekankan bahwa penambahan RTH bukan hanya soal keindahan visual, tetapi menjadi elemen penting dalam membangun keseimbangan ekosistem kota, kesehatan mental masyarakat, serta sarana rekreasi publik yang inklusif.

Baca Juga :  Pemerintah Kota Pontianak Fokus pada Pembangunan Ramah Lingkungan

Gubernur Kalbar juga memberikan peringatan kepada pemerintah kota agar tidak sembarangan mengalihfungsikan lahan hijau menjadi kawasan pembangunan fisik seperti ruko atau gedung perkantoran.

“Jangan ada lagi lahan hijau berubah jadi bangunan. Kalau bisa, taman-taman kota dan hutan kota justru ditambah agar masyarakat punya ruang untuk berkumpul dan bermain,” tegasnya.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Gencilnews dan Channel Gencilnews.com

Follow WhatsApp Channel gencilnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wali Kota Serahkan Bantuan Nutrisi Penyandang Disabilitas Pontianak
Cap Go Meh 2026 Pontianak Bersamaan Dengan Ramadan
Wali Kota Pontianak Lantik PPT Pratama: Pejabat BKPSDM hingga BKAD
Langkah Nyata Pemkot Pontianak: BPJS Ketenagakerjaan untuk Petugas Fardhu Kifayah
Pajak Award Pontianak 2025 Apresiasi Wajib Pajak
Pembangunan Turap Pontianak Dikebut Demi Cegah Banjir
Kebutuhan Darah di Pontianak Terus Meningkat, Wali Kota Ajak Masyarakat Donor Darah
Media Sosial Pemkot Pontianak Tembus Nominasi AMH 2025

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 00:35 WIB

Wali Kota Serahkan Bantuan Nutrisi Penyandang Disabilitas Pontianak

Kamis, 20 November 2025 - 00:13 WIB

Cap Go Meh 2026 Pontianak Bersamaan Dengan Ramadan

Rabu, 19 November 2025 - 06:13 WIB

Wali Kota Pontianak Lantik PPT Pratama: Pejabat BKPSDM hingga BKAD

Selasa, 18 November 2025 - 00:02 WIB

Langkah Nyata Pemkot Pontianak: BPJS Ketenagakerjaan untuk Petugas Fardhu Kifayah

Minggu, 16 November 2025 - 09:45 WIB

Pajak Award Pontianak 2025 Apresiasi Wajib Pajak

Berita Terbaru

Sebanyak 151 penyandang disabilitas menerima bantuan paket berisi sembako, nutrisi dan perlengkapan kebersihan diri dari Kementerian Sosial melalui Sentra Antasena Magelang. Bantuan diserahkan secara simbolis oleh Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono kepada 10 penyandang disabilitas di halaman depan Kantor Wali Kota, Rabu (19/11/2025). - foto Pemkot Pontianak

Kota Pontianak

Wali Kota Serahkan Bantuan Nutrisi Penyandang Disabilitas Pontianak

Kamis, 20 Nov 2025 - 00:35 WIB

Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono usai membuka pembinaan dan peningkatan kompetensi nazir se-Kota Pontianak yang digelar Badan Wakaf Indonesia (BWI) Kota Pontianak di Hotel Maestro, Selasa (18/11/2025)

Kota Pontianak

Cap Go Meh 2026 Pontianak Bersamaan Dengan Ramadan

Kamis, 20 Nov 2025 - 00:13 WIB

Fakta Baru Kasus Korupsi SMA Mujahidin terungkap. Kejati Kalbar tetapkan dua tersangka terkait dugaan penyimpangan dana hibah. - foto Kajati Kalbar

Kriminal

Fakta Baru Kasus Korupsi SMA Mujahidin Terungkap

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:26 WIB

Bencana Hidrometeorologi Kalbar menjadi fokus utama. Gubernur Ria Norsan tegaskan sinergi Forkopimda pasca Apel Siaga. Waspadai banjir dan longsor. - foto istimewa

Lintas Kalbar

Kalbar Siaga Bencana Hidrometeorologi, Sinergi Forkopimda Diperkuat

Rabu, 19 Nov 2025 - 07:37 WIB

Wali Kota Pontianak Lantik PPT Pratama (9 pejabat baru). Edi Kamtono tegaskan inovasi, digitalisasi, dan penggunaan AI demi layanan publik tercepat. - foto Prokopim Pontianak

Kota Pontianak

Wali Kota Pontianak Lantik PPT Pratama: Pejabat BKPSDM hingga BKAD

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:13 WIB