Jadwal Bank Selama Libur Lebaran 2025, Jangan Salah Waktu

- Jurnalis

Jumat, 4 April 2025 - 01:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Jadwal Bank Selama Libur Lebaran 2025, Jangan Salah Waktu

Jadwal Bank Selama Libur Lebaran 2025, Jangan Salah Waktu

Jadwal Bank selama libur lebaran 2025 perlu anda ketahui dan jangan sampai anda salah waktu.

Sejumlah bank nasional menyesuaikan layanan operasionalnya selama libur Idulfitri 1446 H atau Lebaran 2025.

Sebagian besar bank tidak beroperasi penuh pada 27 Maret – 7 April 2025, meski beberapa kantor cabang tetap memberikan layanan terbatas.

Nasabah disarankan untuk memanfaatkan digital banking serta layanan ATM 24 jam guna memastikan transaksi tetap berjalan lancar.

Jadwal Operasional Bank Saat Libur Lebaran 2025

1. Bank Rakyat Indonesia (BRI)

  • 28 Maret: 184 kantor cabang tetap beroperasi.
  • 30 Maret, 2 April, 4 April: 104 kantor cabang buka dengan layanan terbatas.
  • 5-6 April: Layanan Weekend Banking tersedia di 66 kantor cabang.
Baca Juga :  Saldo DANA Gratis Rp200 Ribu Cair Seketika, Cuma Klik Link Ini

2. Bank Indonesia (BI)

  • Seluruh layanan operasional ditutup mulai 28 Maret – 7 April 2025.
  • BI kembali beroperasi normal pada 8 April 2025.

3. Bank Negara Indonesia (BNI)

  • 28 Maret – 7 April: Sebagian besar kantor cabang tidak beroperasi.
  • Beberapa kantor cabang tetap buka dengan layanan terbatas (09.00-12.00 WIB).
  • 8 April: Operasional kembali normal.

4. Bank Central Asia (BCA)

  • 28 Maret: Beberapa cabang tetap buka.
  • 29-30 Maret: Weekend Banking tutup.
  • 31 Maret – 2 April: Seluruh kantor cabang tutup.
  • 3 April: Layanan terbatas di cabang tertentu untuk B2B Pertamina.
  • 5 April: Beberapa cabang tetap buka.
  • 6 April: Weekend Banking tutup.
  • 7 April: Beberapa cabang tetap buka.
  • 8 April: Seluruh layanan kembali normal.
Baca Juga :  MR.D.I.Y. Indonesia Rilis Ramadan Insight 2025 Kukuhkan Peran Sebagai Tujuan Belanja Andalan Masyarakat

5. Bank Mandiri

  • 28 Maret – 7 April: Layanan operasional ditutup, namun beberapa kantor cabang tetap buka (08.00-15.00 WIB).

6. Bank Syariah Indonesia (BSI)

  • Sebagian besar layanan tutup 28 Maret – 7 April.
  • 448 kantor cabang tetap beroperasi secara terbatas.

Nasabah Diimbau Manfaatkan Layanan Digital

Nasabah diimbau untuk memanfaatkan layanan mobile banking dan internet banking yang tetap beroperasi selama libur Lebaran. Selain itu, layanan ATM tetap tersedia 24 jam untuk memudahkan transaksi.

Seluruh layanan bank akan kembali beroperasi normal pada 8 April 2025.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Gencilnews dan Channel Gencilnews.com

Follow WhatsApp Channel gencilnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Menguak Trik Dapat Saldo DANA Gratis Cuma dari Misi Sederhana
JANGAN PANIK! Solusi Atasi Penyebab BLT Kesra Belum Cair Periode Oktober-Desember 2025
Maybank Indonesia Perkuat Peran dalam Pengembangan Industri Pasar Modal Syariah Nasional
Dua Kontainer Produk Alas Kaki Indonesia Diduga Terpapar Radioaktif Cs-137
Negosiasi Alot Aspek Komersial: Shell Belum Beli BBM Pertamina
Dealer Isuzu Ketapang, Siap Dukung Pertumbuhan Bisnis Anda
Truk Logistik Isuzu: Partner Andal Bisnis Modern
Redenominasi Rupiah: Langkah Berani Purbaya Yudhi Sadewa Menuju Stabilitas Ekonomi

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 00:26 WIB

Menguak Trik Dapat Saldo DANA Gratis Cuma dari Misi Sederhana

Sabtu, 15 November 2025 - 00:16 WIB

JANGAN PANIK! Solusi Atasi Penyebab BLT Kesra Belum Cair Periode Oktober-Desember 2025

Kamis, 13 November 2025 - 05:42 WIB

Maybank Indonesia Perkuat Peran dalam Pengembangan Industri Pasar Modal Syariah Nasional

Kamis, 13 November 2025 - 00:22 WIB

Dua Kontainer Produk Alas Kaki Indonesia Diduga Terpapar Radioaktif Cs-137

Rabu, 12 November 2025 - 08:59 WIB

Negosiasi Alot Aspek Komersial: Shell Belum Beli BBM Pertamina

Berita Terbaru

Pencarian Soal Ulangan Semester 1 Bahasa Indonesia melonjak drastis jelang ujian. Ini bukan sekadar kunci jawaban, tapi cerminan metode belajar siswa masa kini.

Kunci Jawaban

Kunci Sukses! Soal Ulangan Semester 1 Bahasa Indonesia dan Jawabannya

Selasa, 18 Nov 2025 - 10:36 WIB

Hakim Vonis Mati Pembunuh Rafa Fauzan di PN Singkawang, Uray Abadi, lebih berat dari JPU. Keluarga puas. Simak 3 pertimbangan utamanya.

Singkawang

Puas! Hakim Vonis Mati Pembunuh Rafa, Ayah Korban Bersyukur

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:20 WIB

Penutupan KKT Singkawang 2025 diwarnai penandatanganan janji toleransi oleh 7 Kepala Daerah. Komitmen ini jadi kunci perdamaian dan pembangunan berkelanjutan. - foto Media center Singkawang

Singkawang

Akhir KKT Singkawang 2025: Janji Toleransi Para Pemimpin

Selasa, 18 Nov 2025 - 00:41 WIB